Hello agan semua... ini Wandy Azhe balik lagi..
SEBELUM SAYA SHARE CARANYA, AKAN SAYA CERITAKAN SEDIKIT PENGALAMAN MELAKUKAN FLASHING ROM PADA HH REDMI 3PRO YG MENGALAMI SOFTBRICK / MENTOK DI LOGI "MI" DAN TIDAK LAMA ME RESTART DENGAN SENDIRINYA, DAN KONDISI HH BILA MENEKAN TOMBOL POWER + VOL UP (MODE DOWNLOAD) TIDAK MERESPON, HANYA MERESPON KE MENU FASTBOOT DENGAN CARA POWER + VOL DOWN,
Kali ini saya akan share cara flash xiaomi Redmi 3 & Redmi 3Pro di ROM Global Stabil Tapi Bisa 4G tanpa oprek.. asseek kan tuh.
Tapi ada sedikit kekurangannya sih,, ROM ini masih MIUI 7sob.. jadi yaa gt deh..
Langsung aja deh yaa..
Bahan Adonan nya :
- Mi Flash Tools : http://en.miui.com/forum.php?mod=attachment&aid=NzYzMjQzfGFlZDEyMDMzfDE0NzI1NDg5MDJ8ODE5MTF8MzM2MTg0
- Qualcomm Driver : https://drive.google.com/file/d/0B0M_7eevybpPam84NUx1UFI5eTg/view?usp=sharing
- ROM Global Stabil Bahasa Indonesia Tercinta + Support 4G : https://cloud.mail.ru/public/48oZ/sAAdd5Zu4
- Smartphone Xiaomi Redmi 3/Redmi 3 Pro
- PC/ Laptop
- Kabel USB
Lanjut ke step nya yaa
- Extract 3 File Hasil Downloadnya, Lalu taruh di dekstopPC/Laptop, lebih enak jadi kan dalam 1 folder.
- Install drivernya sampai selesai (5menitan) lalu restartPC/Laptop.
- Install Mi Flash Sampai Selesai.
- Buka Mi Flash, Pada kolom ROM Browser lalu pilih ke ROM ygsudah di extract tadi. Centang clean all.
- Matikan smartphone, lalu masuk ke mode download, caranyapada kondisi off, tekan tombol power + volume atas secara bersamaan, lalu pilihdownload.
- BILA KONDISI HH TIDAK BISA MASUK MODE DOWNLOAD, LAKUKAN TEKAN TOMBOL POWER +VOL UP & DOWN SECARA BERSAMAAN DAN AKAN TERJADI RESTART HP BEBERAPA KALI DAN LAYAR BLANK
- Colokan smartphone ke PC/Laptop dengan Kabel USB, tunggudriver terinstall/terdeteksi.
- Pada Mi Flash Tools, klik refresh, maka akan terdeteksi JIKALAU SUDAH TERDETEKSI OLEH MIFLASH LEPAS POWER DAN SETELAH ITU LANJUT LEPAT VOL UP&DOWN, JANGAN LUPA BILA SUDAH TERBACA HH KITA OLEH MIFLASH LAKUKAN CENTANG PADA KOLOM BAGIAN BAWAH YAITU CENTANG "FLASH ALL" . Lalutekan flash.
- Tunggu proses flashing sampai selesai.
- Jika sudah selesai, hidupkan smartphone, tekan tombol poweryg agak lama.
Taaaraaa.... Xiaomi Redmi 3/Pro kalian sudah bebas deh daridistributor atau abal-abal..
Bisa 4G, Bahasa Indonesia Tercinta pastinya walaupun masihMIUI 7.
Oke sekian dulu tutorial ini,, semoga bermanfaat.
thanks :
FB Mi Fans Banjarmasin
Grup Mi Telegram Indonesia (Sebelumnya Redmi 3 Indonesia)