Sunday, January 1, 2012

Lampu led berkedip untuk PC

Saat mendengarkan winamp dari pc gw, saya berpikir akan nampak lebih kerenz klu ada lampu led yang berkedap-kedip yang mengikuti ritme musik yang sedang berlangsung yang bisa di koneksikan dari P2 konector (jack headphone) yang ada pada pc. maka saya mencoba untuk membuat satu rangkaian sederhana untuk mewujudkan itu. caranya cukup mudah dan tidak mebutuhkan banyak biaya, cuma sedikit kreatifitas dan ketelitian anda. di bawah ini akan saya jelaskan bagaimana cara membuatnya.
Bahan-bahan yang dibutukan :
  1. 4 buah lampu led 1.5 v /1.7 v (warna terserah dengan anda)
  2. P2 plug (jack headphone)
  3. Switch on-off
  4. TIP31 komponen
  5. Kotak buat lampu led (Seuaikan dengan kreatifitas anda)
  6. Solder dan kawat soldernya
  7. kable

Rakit komponen tadi mengikuti skema dibawah ini :



TIP31 di butuhkan supaya lampu led tersebut berkedip mengikuti ritme musik yang ada, komponent ini dapat di cari di toko komponent electrik.

setting bok buat menempatkan lampu-lampu tadi yang sudah di rangkai sesuai dengan skema diatas tadi kedalam box yang sudah disediakan agar lebih rapi (box tersebut dapat anda sesuaikan dengan kemauan anda). contoh seperti di bawah ini :


setelah selesai silakan pasang pada komputer anda.. dan selamar menikmati kedipan lampu2 led yang mengikuti ritme musik seperti waktu lagi dugem hehehehe..

3 comments:

  1. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  2. permisi, mau tanya...
    jack 3.5 dr rangkaianya tadi dpasang dimana?
    soalnya port jack 3.5 yg belakang sudah diisi jack 3.5 dr speaker...
    apa dipasang didepan bisa?
    terima kasih...

    ReplyDelete
  3. Dihubungkan ke out tone control/galaxi bisa mz

    ReplyDelete